Selasa, 16 Oktober 2018

Senam Untuk Sakit Pinggang Bawah

Senam Untuk Sakit Pinggang Bawah

Selamat datang kembali di website kami, kali ini kami akan membahas mengenai senam untuk sakit pinggang bawah, simak informasi lebih lanjut.


Senam Untuk Sakit Pinggang Bawah - Nyeri pinggang bawah dapat dialami oleh orang-orang yang mempunyai aktifitas normal. Jika Anda menelisik hari kerja orang-orang yang hidup di kota besar dan yang bekerja dari jam sembilan pagi sampai lima sore , keluhan  nyeri punggung bawah ialah termasuk masalah umum.

Perlu anda ketahui terlebih dahulu penyebab sakit pinggang bawah diantaranya :

1. Pengikisan cakram tulang belakang
2. Perubahan struktur tulang
3. Cedera cakram tulang belakang
4. Radikulopati
5. Stenosis spinal
6. Keseleo
7. Perubahan struktur tulang
8. Spondylolisthesis.

Dari Kondisi medis tertentu juga dapat memicu sakit pinggang, seperti batu ginjal, osteoporosis, peradangan sendi, fibromyalgia, penyebaran kanker dari organ tubuh lainnya, tumor, aneurisma aorta, hingga endometriosis. Dan selain umur, faktor seperti genetik, gaya hidup sedentari, minim aktivitas fisik, berat badan berlebih, kondisi mental, pekerjaan, dan kehamilan dapat meningkatkan seseorang mengalami sakit pinggang.

Anda juga bisa mengobati atau mengatasi masalah sakit pinggang bawah cara mudah, dengan rutin melakukan senam.

Senam Untuk Sakit Pinggang Bawah

1. HIP ROLLING

Posisi berbaring, lutut ditekuk. Silangkan tangan anda di atas dada. Tolehkan kepala ke kanan dan putar lutut anda ke kiri. Biarkan lutut tetap rileks dan jatuhkan lutut tanpa tenaga. Balikkan kepala dan lutut dalam posisi awal. Melakukan gerakan dalam arah yang berlawanan.

2. PELVIC LIFT


Posisi berbaring, lutut ditekuk. Silangkan tangan anda di atas dada . Tekanlah pinggang ke lantai seperti latihan sebelumnya, kemudian perlahan angkatlah bokong dari lantai sejauh yang Anda bisa. Tahan posisi tersebut 5 detik. Turunkan bokong ke lantai. Jangan menahan nafas.

3. CURL UPS

Posisi berbaring, lutut ditekuk. A. Secara perlahan naikkan badan semampu Anda. B. Lalu silangkan tangan anda di dada. Tekuklah dagu anda di dada dan perlahan gerakkan siku anda menuju lutut, lekukkan punggung anda. Biarkan otot leher anda tetap rileks dan nafaslah seperti biasa. Kembali pada posisi semula. C. Letakan tangan di belakang kepala, Kemudian lekukkan kepala secara perlahan ke dada lalu punggung anda. Rileks, tarik dan keluarkan nafas kemudian kembali ke posisi awal.

4. CAT AND CAMEL

Cat And Camel ialah posisi kuda dengan leher tetap lurus dan pandangan mata ke lantai. Kemudian Secara perlahan lekukkan punggung sejauh yang anda bisa. Gerakkan jangan ditarik ke bawah. Namun lakukanlah gerakan tadi dengan rileks selanjutnya angkatlah muka anda melihat ke langit-langit kemudian angkatlah punggung ke atas dengan mengkonstraksikan otot perut kemudian turunkan kepala anda melihat ke lantai.

5. HIP EXTENSION

Posisi berbaring bertumpu pada perut. Tekuklah lutut anda 90 derajat kemudian angkat ke atas. Pinggul anda tetap di lantai sementara paha diangkat ke atas. Kembali ke posisi awal.

6. PUSH UP

Posisi Push up. Kemudian lakukan dengan berat badan bertumpu pada ibu jari dan telapak tangan anda. Untuk gerakkan ini lakukan semampu anda. Jangan dipaksakan.

Itulah tadi informasi mengenai senam yang mudah anda lakukan. Untuk mengobatinya dan mengatasi sakit pinggang bawah secara alami, kami menyarankan untuk mengkonsumsi rutin obat alami QnC Jelly Gamat terbaik yang sudah terbukti aman dan khasiat yang efektif. QnC Jelly Gamat merupakan sediaan cair jelly dari ekstrak teripang emas yang diolah secara higenis dan tanpa bahan kimia sentesis. 

Dari salah satu keunggulan QnC Jelly Gamat, yang mana teripang fresh tidak memerlukan proses ekstraksi dan penyaringan berulang, beda dengan produk teripang lain yang menggunakan gamat kering, sehingga memerlukan proses ekstraksi dan penyaringan berulang-ulang yang dapat mengurangi kualitas bahan.

1 komentar:

  1. Hai,, Kami dari Roket4D.. Ini sangat luar biasa,, Mudah - mudahan ini dapat berguna bagi orang banyak dan jangan lupa kunjungi juga situs kami Togel Online , Prediksi Bola dan Togel Terupdate
    Terima kasih,

    BalasHapus